Share

HUT Ke-17 MNC News, Hary Tanoe : Jadilah Referensi Terbaik

Tim Okezone, Okezone · Kamis 02 Maret 2023 13:47 WIB
https: img.okezone.com content 2023 03 02 337 2774088 hut-ke-17-mnc-news-hary-tanoe-jadilah-referensi-terbaik-qv7nWoKOj7.jpg Hary Tanoesoedibjo mengunggah ucapan HUT ke-17 MNC News (Foto : Instagram)

JAKARTA - Executive Chairman MNC Group Hary Tanoesoedibjo (HT) mengucapkan selamat Hari Ulang Tahun (HUT) ke-17 kepada MNC News.

"Selamat ulang tahun ke-17 untuk MNC News channel. Jadilah referensi berita terbaik di seluruh jaringan televisi berbayar, baik berbasis non digital dan digital," tulis HT pada laman Instagram miliknya, Rabu 1 Maret 2023.

Untuk diketahui, MNC News merupakan stasiun televisi berita berbayar yang tayang 24 jam di Indonesia.

Stasiun ini menyiarkan acara-acara berita terkini, infotainment, program wawancara, olahraga, maupun berita gaya hidup lainnya.

Follow Berita Okezone di Google News

(aky)

1
1
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis Okezone.com tidak terlibat dalam materi konten ini.

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini