Share

Sidang Ferdy Sambo Tanggapi Kesaksian Bharada E tentang Perintah Bunuh

Ari Sandita Murti, MNC Portal · Sabtu 07 Januari 2023 05:14 WIB
https: img.okezone.com content 2023 01 06 337 2741518 sidang-ferdy-sambo-tanggapi-kesaksian-bharada-e-tentang-perintah-bunuh-fz6tzAwsCf.jpg Sidang Ferdy Sambo (Foto: Antara)

JAKARTA – Sidang Ferdy Sambo terus berlanjut dengan banyak kesaksian dan fakta baru terungkap. Kali ini, terdakwa dugaan kasus pembunuhan Brigadir J, Ferdy Sambo menanggapi soal keterangan Bharada E atau Richard Eliezer tentang perintah ‘bunuh’.

Ferdy Sambo membantah dan menyebut perkataan mantan anak buahnya itu tak usah didengar.

"Richard kok kamu dengar sih," ujar Ferdy Sambo di PN Jakarta Selatan, pada Kamis (5/1/2023) malam.

BACA JUGA:  PN Jaksel Perpanjang Masa Penahanan Ferdy Sambo Cs

Sambo menyampaikan tanggapannya itu pasca ditanyai oleh awak media di PN Jakarta Selatan pada Kamis (5/1/2023) pada tengah malam tentang keterangan Bharada E sebagai terdakwa.

BACA JUGA: Kuasa Hukum Irfan Widyanto Sayangkan JPU Tolak Hadirkan Saksi Ahli di Sidang

Follow Berita Okezone di Google News

Saat itu Sambo baru selesai diperiksa sebagai saksi di kasus dugaan Obstruction of Justice kematian Brigadir J dengan terdakwa Hendra Kurniawan, Agus Nurpatria dan Arif Rachman Arifin.

 BACA SELENGKAPNYA: Bharada E Ungkap Perintah 'Bunuh' Brigadir J, Ferdy Sambo: Richard Kok Kamu Dengar

1
2
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis Okezone.com tidak terlibat dalam materi konten ini.

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini